TANJUNGPINANG — Serka M Aripin Babinsa Tanjungpinang Barat 01 Kota komsos dengan tokoh masyarakat Jalan Sutan Syahril, Jumat (31/1/2025).
Komsos ini Babinsa membahas tentang seleksi penerimaan Calon Tamtama TNI – AD gel I yang sedang dibuka saat ini.
Tak henti-hentinya Babinsa menghimbau kepada para tokoh masyarakat untuk menyampaikan kepada pemuda yang sudah memenuhi syarat dan yang mau bergabung menjadi prajurit segera mendaftarkan diri melalui tempat yang telah tersedia.