TANJUNGPINANG— Babinsa Tanjungpinang Timur Koramil 01 Kota Serda Sukiman membantu warga atas nama bapak romi yang sedang merenovasi rumah di Jln.MT Haryino Km 3 dengan menambah renovasi bagian dapur rumah
Sebab menurut pak Romi bagian dapur rumahnya kurang lebar dan terlalu sempit dan juga menurut pak Romi renov bagian dapur agak lebih luas supaya nantinya apabila ada acara atau kegiatan keluarga agak luas dan lebar.
jadi tidak sempit lagi untuk dapur dibuat memasak apabila mengadakan acara hajatan keluarga.
Giat tersebut selain untuk meningkat rasa tolong menolong juga memiliki rasa kebersamaan antara Babinsa dengan Warga atas nama bapak Romi sebagai wujud TNI manunggal bersama rakyat.