Komsos Dengan Perangkat Desa, Babinsa Toapaya Utara 02 Bintim Imbau Jaga Kebersihan

BINTAN– Babinsa Toapaya Utara Koramil 02 Bintim Sertu Eko Sarjono komsos dengan perangkat desa, Sabtu (23/11/2024).

Komsos ini Babinsa menghimbau kepada masyarakat agar selalu menjaga kebersihan, waspada terhadap nyamuk DBD pada musim hujan saat ini.

Selalu jaga kesehatan dimana cuaca yang tidak menentu.Utamakan faktor keselamatan apa bila keluar rumah karena jalan licin.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *