BINTAN — Empat orang personil Koramil 02 Bintim menghadiri pelantikan anggota KPPS di Aula Kantor Kecamatan Toapaya, Kamis (7/11/2024).
Anggota KPPS yang dilantik ini untuk pemilihan Gubernur dan wakil gubernur Kepulauan Riau, Bupati dan Wakil Bupati Bintan Tahun 2024.
Pelantikan ini diawali dengan Pembacaan Surat Keputusan Ketua komisi pelihan Umum, tentang penetapan dan pengangkatan KPPS.
Pengambilan Sumpah oleh ketua panitia pemungutan suara Penandatanganan Berita acara pelantikan, Pembacaan Fakta integritas