TANJUNGPINANG — Babinsa Penyengat Koramil 01 Kota Serda Andro Yasser Hasibuan gotong royong bersama petugas DLH (Dinas Lingkungan Hidup) Kelurahan Penyengat di Kompleks Pemakaman Raja Haji Fisabilillah, Selasa (17/12/2024).
Gotong royong ini membersihkan sampah-sampah dedaunan yang kering yang berserakan sekitar komplek pemakaman Raja Haji Fisabilillah,
Sehingga jika hujan tidak menyumbat aliran air yang dapat menyebabkan genangan air yang bisa menjadi sarang nyamuk.