Babinsa Tanjung Ayun Sakti Bersama Pegawai BPNB dan Mahasiswa Umrah Bersihkan Sampah Sepanjang Jalan

– Babinsa Tanjung Ayun Sakti Kopda Nuriono 01 Kota lakukan gotong royong bersama pegawai BPNB (Balai Pelestarian Nilai Budaya) Provinsi Kepri dan Mahasiswa Umrah di Jalan Pramuka, Rabu (8/1/2025)

Gotong royong ini membersihkan rumput dan sampah di sepanjang bahu jalan agar lebih bersih dan rapi.

Sasaran pokok :
a. Sampah dan rumput di kiri kanan jalan di RT 001/RW 006.
b. Pembuangan sampah ke TPU.

Sasaran yang dicapai :
a. Agar kebersihan kiri kanan bahu jalan selalu terjaga dan kelihatan bersih dan rapi.
b. Terciptanya kerja sama antar Babinsa dengan Pegawai BPNB dan Mahasiswa untuk bersama2 bergotong royong melaksanakan pembersihan sehingga jalan terlihat bersih dan selokan sepanjang jalan juga kembali terpelihara.

c. Menumbuhkan keakraban Babinsa dengan pihak terkait dan menggalakkan kembali semangat gotong royong yg merupakan tradisi dari masa ke masa.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *