TANJUNGPINANG — Khairul Sefriandi Babinsa Sei Jang 01 Kota monitoring Musrenbang tingkat Kelurahan Sei Jang di Aula Kantor Lurah Sei Jang, Rabu (15/1/2025).
Tema dalam Musrenbang ini yakni kolaborasi dan harmonisasi dalam geliat Investasi bagi mengakselerasi pertumbuhan ekonomi kota Tanjungpinang yang berbasis pada pemberdayaan masyarakat dan pelayanan publik yang prima
Camat Bukit Bestari Septian Putra Perdana mengatakan Dalam musrenbang ini nantinya akan disepakati rencana dan prioritas pembangunan di tingkat kelurahan hingga berlanjut ke tinggat kecamatan
usulan yang banyak dari warga itu akan dirembukkan bersama kembali di tingkat yang lebih tinggi yaitu di Kecamatan Bukit Bestari.
Kepala Bappelitbang Tanjungpinang Drs Riono mengungkapkan Begitu banyak usulan usulan Dari lapangan contonh nya dari RT/RW. Adapaun usulan yang dapat di realisasi di bagi 3 kategori.
– Infrastuktur
– Ekonomi
– Sosial komunikasi
Adalun pembagian usulan yaitu 10 usulah infrastruktur, 5 usulah ekonomi dan 5 usulah sosial. Partisipasi masyarakat Kemudian dari OTD juga muncul kemudian nanti yang ketiga politis politisku dari usulan-usulan dari DPRD dalam bentuk pokok-pokok pikiran.
Sedangkan Wakil Walikota Tanjungpinang terpilih Raja Ariza menuturkan Sesuai dengan program-program unggulan yang kami, visi misi yang akan disampaikan nantinya kami telah menyampaikan visi misi waktu kampanye kemarin sudah kami rumuskan untuk dapat mencari program jangka pendek dan jangka panjang, itu merupakan syarat yg di serahkan ke Baoeda yang nanti akan menseleksi ke mana arah-arah yang telah kita tentukan yang harus disesuaikan dengan visi misi kami nantinya. Strategia utama di kota tanjungpinang ialah penuntasan kemiskinan. Agar bantuan yg di berikan betul betul tepat sasaran.