BINTAN — Serma Darwis Babinsa Gunung Lengkuas 02 Bintim ikuti Musyawarah perencanaan pembangunan Musrenbang tingkat kelurahan gunung lengkuas Tahun Anggaran 2026 kec Bintan Timur Kabupaten Bintan Tahun 2025 di Aula kantor lurah Gunung lengkuas, Kamis (30/1/2025).
Musrenbang ini turut dihadiri anggota DPRD Kabupaten Bintan Dapil III, Camat Bintan Timur, Lurah Gunung lengkuas hingga pihak pihak terkait.
Dimulai dengan Sambutan Lurah Kel Gunung lengkuas
– Sambutan Anggota DPRD Bintan
– Sambutan Camat Bintim
– Penyampaian usulan perioritas
– foto Bersama
– pemaparan usulanĀ